Penghubung Kedua Malaysia–Singapura 3.83

4.2 star(s) from 24 votes
Queen Street,Bugis.SIngapore
Tuas,
Singapore

About Penghubung Kedua Malaysia–Singapura

Penghubung Kedua Malaysia–Singapura Penghubung Kedua Malaysia–Singapura is a well known place listed as Landmark in Tuas , Bridge in Tuas ,

Contact Details & Working Hours

Details

Penghubung Kedua Malaysia - Singapura, adalah sebuah jembatan yang menghubungkan Singapura dan Johor, Malaysia. Di Singapura, tempat ini secara resmi dikenal sebagai Tuas Second Link. Jembatan ini dibuat untuk mengurangi kemacetan lalu lintas di Jalan Penghubung Johor - Singapura, dan dibuka untuk lalu lintas pada 2 Januari 1998. Tempat ini secara resmi dibuka oleh Perdana Menteri Singapura Goh Chok Tong bersama wakilnya, Dr Mahathir Mohamed, yang kemudian juga menjadi Perdana Menteri Malaysia.Lihat pula Jalan Penghubung Johor - SingapuraPranala luarMalaysia PLUS Expressway Berhad Malaysian Highway AuthoritySingapura Land Transport AuthorityLain-Lain Pranala Google Maps yang memperlihatkan Penghubung Kedua tersebut, dengan Tanjung Kupang, Malaysia, di sebelah kiri dan Tuas, Singapura, di sebelah kanan.