PT. Budi Jaya Mitra Pratama 3.18

5 star(s) from 1 votes
Jl. Raya Pati – Tayu km. 15, Sidomukti, Margoyoso
Pati, 59154
Indonesia

About PT. Budi Jaya Mitra Pratama

PT. Budi Jaya Mitra Pratama PT. Budi Jaya Mitra Pratama is a well known place listed as Cargo & Freight Company in Pati , Cargo & Freight Company in Pati ,

Contact Details & Working Hours

Details

PT. BUDI JAYA transport,
Merupakan perusahaan transportasi dalam jasa pengiriman cargo untuk semua tujuan di pulau Jawa.

Perusahaan ini berkantor pusat di Pati, Jawa Tengah, berfungsi sebagai titik pusat strategis dari jaringan kami yang terbentang dari ujung barat hingga ke ujung timur pulau Jawa.

Saat ini kami mengoperasikan armada lebih dari 100 unit dengan beberapa type truk besar untuk memenuhi kebutuhan pelanggan sesuai dengan segmentasi kargo dengan kapasitas 25 sampai 60 ton. terdiri dari truk gandeng bak terbuka maupun tutup, trailer dg bak maupun loossbak dengan panjang bed 45 feet.